Yokohama

You are here: Home  > Kanagawa  > Yokohama

Informasi Seputar Yokohama

Liburan ke Yokohama hemat dengan pass kereta di Yokohama

Informasi pass kereta di Yokohama yang bakalan membuat liburan kita ke Yokohama menjadi praktis, dan tentu lebih murah: Yokohama Minatomirai Pass, Minatomirai Line One Day Ticket, Tokyu Tokyo Metro Pass dan lainnya.

pemandangan dari sky walk

Yokohama adalah kota terbesar kedua di Jepang setelah Tokyo, dan adalah ibukota wilayah Kanagawa di selatan Tokyo. Di sini ada banyak tempat wisata yang bisa kita kunjungi yang jaraknya berdekatan.

Landmark Terkenal di Jepang Tsutenkaku Tower

Jepang bukan hanya bicara soal pemandangan alamnya yang keren. Atau tentang penduduknya yang teratur dengan budaya dan adat yang khas. Jepang juga punya beragam bangunan landmark terkenal, entah karena nilai sejarahnya, desain arsitekturnya, atau karena...

Landmark Tower Yokohama di waktu malam

Mau pergi ke Yokohama? Ini dia tujuh tempat wisata favorit di Yokohama: Landmark Tower, Museum Ramen, wilayah Pecinan Motomachi Chuukagai dan lainnya.


Showing 1 from 41 Items
  • Item thumbnail
    0

    InterContinental Yokohama

    Menghadap ke Teluk Yokohama, Intercontinental menawarkan sebuah restoran Cina di lantai 31, bar dengan pertunjukan jazz langsung, dan spa dengan layanan pijat. Kamar-kamarnya memiliki Wi-Fi gratis dan pemandangan kota atau teluk. Hotel ini hanya berjarak 500 meter dari kincir angin Cosmo Clock 21 dan Minato-Mirai Hall. Stasiun Kereta Minato-Mirai berselang 3 menit jalan kaki, dan Chinatown Yokohama berjarak 2 km.

Yakin dengan itinerary kamu? Takut kesasar? Coba Tour Guide Online!