Informasi Seputar Hokkaido
Liburan ke Jepang? Tapi takut boros karena makanannya mahal? Berikut adalah beberapa rekomendasi tempat jajajan terkenal, plus toko-toko suvenir terkenal di Jepang hasil rangkuman Tim Info Jepang.
Kali ini kita akan melihat satu lagi tempat penginapan favorit di Hokkaido, Jepang. Tempat penginapan ini namanya Zawa-zawa Mura atau Desa Zawa-zawa di Hokkaido Tengah. Berada sekitar 10 menit dari
Tim Info Jepang sudah berusaha meringkas tipe JR Pass, berapa harganya dan beberapa ketentuan yang penting dan perlu diperhatikan saat membelinya, dan apakah perlu membeli JR Pass ini,
Sapporo adalah kota terbesar kelima di Jepang dengan tempat-tempat wisata seru dan menakjubkan. Kita bisa bermain ski dan snowboard, melihat keindahan kota Sapporo dan atau menyaksikan festival kembang api dan salju.
Halo teman-teman, saya kembali lagi menulis tentang Iluminasi Natal di Jepang. Kali ini kita akan sama-sama melihat suasana Sapporo Illumination. Iluminasi Natal di kota Sapporo. Kota Sapporo sendiri adalah ibukota Hokkaido, di bagian paling utara Jepang....
Liburan musim panas ke Jepang? Cek dulu informasi tempat wisata alam seru dan unik di Hokkaido.
Tiap negara memiliki keunikan masing-masing. Oleh karena itu, perjalanan keliling berbagai negara akan memberikan pengalaman tak terlupakan dan menambah wawasan. Rute menarik untuk mencicipi keragaman budaya dunia adalah menjelajahi Eropa.
Jepang bukan hanya bicara soal pemandangan alamnya yang keren. Atau tentang penduduknya yang teratur dengan budaya dan adat yang khas. Jepang juga punya beragam bangunan landmark terkenal, entah karena nilai sejarahnya, desain arsitekturnya, atau karena...