Attraction
-
0
Jigoku Mushi Kobo
Jalan-jalan ke Beppu di Kyushu? Jangan lupa coba pengalaman memasak makanan di atas uap onsen langsung di Jigoku Mushi Kobo Beppu.
-
41
Shin Hotaka Ropeway
Sepanjang perjalanan kereta gantung Shin-Hotaka, kita bisa melihat keindahan pegunungan Alpen Jepang, yang meliputi area perbatasan antara Hida hingga Nagano.
-
0
Takasakiyama Monkey Park
Takasakiyama Monkey Park berada di kaki Gunung Takasaki, di sebelah selatan Kota Beppu. Kebun binatang ini dikenal juga dengan Taman Monyet (Monkey Park) karena dihuni lebih dari 1500 macaca (monyet).
-
5
Beppu Jigoku
Beppu Jigoku adalah fenomena alam semburan air panas ini jadi atraksi menarik di Beppu. Ada delapan jigoku dengan keunikannya, seperti Jigoku Buaya atau Jigoku Darah.
-
4
Kereta Gantung Beppu
Dek observasi Gunung Tsurumi dan naik kereta gantung Beppu adalah cara terbaik untuk menikmati pemandangan kota Beppu dan Oita dengan latar belakang birunya Teluk Beppu.
-
0
Beppu Onsen
Di Beppu, ada puluhan ryokan dengan private onsen maupun onsen publik yang bisa kita kunjungi, lengkap dengan aneka hotel, restoran, dan toko dan taman kota yang indah.
-
0
Naruko Onsen
Naruko Onsen adalah kota resort pemandian air panas yang ada di Prefektur Sendai. Di sini kita bisa menikmati makanan beragam pemandian air panas, serta pemandangan alam yang indah.
-
0
Gereja Tabira
Gereja Tabira di Hirado Nagasaki ini memiliki desain bangunan unik dengan bata merah mirip Yokohama Akarenga Sogo. Sejarah dan keindahan pemandangan laut dari gereja ini membuatnya terkenal.
-
4
Museum Snoopy Tokyo
Para pengagum kartun Peanuts termasuk Snoopy, pasti tidak ingin melewatkan Museum Snoopy Tokyo di Kawasan Roppongi, di mana kita akan dibawa mengenal The Peanuts lebih dekat.
-
0
Kishamichi Promenade
Kishamichi Promenade adalah jembatan dari kayu yang dulu digunakan sebagai jalur kereta, namun kini sudah menjadi salah satu spot tempat wisata terkenal di Yokohama Minatomirai.